Rabu, 09 Januari 2013

Tutorial Main Game di Xperia Mini dengan Stik PS3

·
Sobat TeknoMania yang kebetulan memiliki ponsel Xperia Mini mungkin gemar menggunakan ponselnya untuk bermain game. Tak heran, dengan prosesor 1.0GHz, Xperia Mini pasti dapat dengan mudah melahap game-game kelas menengah. Namun tahukah kalian bahwa kalian dapat memainkan game di Xperia Mini dengan menggunakan stik PS3? Hari ini tim Teknobanget akan mengajarkan pada sobat TeknoMania semua bagaimana caranya. Tanpa banyak basa-basi, simak tutorial berikut: Gunakan Stik PS3 untuk main game di Xperia Mini
1. Download dan install aplikasi SixAxis contoller. Perlu diingat bahwa aplikasi ini berbayar. Namun sobat TeknoMania dapat mendownload versi gratisnya di Internet
2. Buka aplikasinya, bakal ada alamat Bluetooth. Catat atau ingat-ingat. Jangan lupa untuk men-setting Language and Keyboard menjadi SixAxis Controller
3. Install aplikasi SixAxis pairtool di komputer
4. Hubungkan stik PS3 ke komputer. Dalam beberapa saat akan muncul tampilan alamat Bluetooth dari joystick tersebut. Catat atau ingat-ingat alamat ini
5. Masih ingat alamat Bluetooth yang muncul di langkah kedua? sekarang masukkan di Change Master dan klik update
6. Buka aplikasi SixAxis Controller dan tekan tombol start
7. Cabut kabel USB dari stik PS3 dan tekan tombol Ps. Tunggu hingga lampu LED dari joystick berhenti berkedip
Selesai, sekarang sobat TeknoMania dapat memainkan game apapun di Xperia Mini dengan menggunakan stik PS3! Cukup mudah bukan? Perlu diingat bahwa cara ini hanya bekerja untuk Sony Xperia Mini yang sudah di-root. Apabila kalian ingin mengetahui bagaimana cara me-root Xperia Mini, dapat segera menghubungi tim Teknobanget.Artikel ini membantu para pembaca dalam mencari informasi tentang
    main xperia mini dengan jostick , joystick for android sony , cara menggunakan stick ps3 di galaxy note


Baca yang ini juga

Comments
0 Comments

0 comments:

Posting Komentar